Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

Budaya Pendidikan Kritis

Gambar
Sejarah adalah jejak yang kemudian tercatat dan dikenang sesuai dengan pengalaman dan peristiwa yang terjadi. Setiap fenomena atau pengalaman yang telah berlalu adalah bagian dari sejarah. Harus kita akui bahwa sejarah adalah suatu pelajaran yang sangat kontroversial dan universal yang tidak dapat kita pahami dengan mudah. Dalam sejarah, pasti ada suatu aspek yang memiliki pengaruh penting terhadap kehidupan, terutama kehidupan di Negara kita yang kental akan sejarah kemerdekaan bangsa ini. Namun, sangat sulit bagi kita untuk mempercayai sejarah dengan tenang karena sampai saat ini sejarah itu sendiri tidaklah mutlak dan masih banyak perdebatan dari beberapa pihak tentang bagaimana membentuk rangkaian sejarah yang sering dipelajari. Kita tidak bisa menyalahkan ketika hal itu menjadi benar-benar ada dan menjadi suatu permasalahan bagi kita, terutama ketika memiliki tuntutan khusus sebagai mahasiswa pendidikan sejarah dan akan terjun menjadi seorang pendidik di suatu instansi maupun ling